Klaim Promo via Konsultasi Bersama Konsultan OptimasiHKI hari ini.

Jenis Ciptaan Yang Dapat Didaftarkan Hak Cipta Secara Online [NEW – UPDATE]

Jasa Pendaftaran Hak Cipta

Bahwa berdasarkan Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta (“UU Hak Cipta“), Pasal 40 ayat 1, Ciptaan yang dilindungi meliputi Ciptaan dalam bidang ilmu pengetahuan, seni, dan sastra dan bentuk file yang diperlukan dalam proses pendaftaran online (PDF, JPEG, MP4, MP3, Max Ukuran 20MB).), terdiri atas

NoJenis CiptaanFile
Contoh Ciptaan
 
Jenis File

 

1Bukue-bookPDF
2Program Komputer

 

Cover, program, dan manual penggunaan programPDF dan CD Software

 

3Ceramah, kuliah, pidato, dan Ciptaan lain yang sejenis dengan itu;Suara/e-book

 

MP3/PDF

 

4Alat peraga yang dibuat untuk kepentingan pendidikan dan ilmu pengetahuan;FotoJPEG
5Lagu atau musik dengan atau tanpa teks;Suara/tulisanMP3/PDF

 

6Drama atau drama musikal, tari, koreografi, pewayangan, dan pantomim;Video/rekaman

 

MPEG

 

 

7Seni rupa dalam segala bentuk seperti seni lukis, gambar, seni ukir, seni kaligrafi, seni pahat, seni patung, kolase, dan seni terapan;Foto/gambarJPEG
8ArsitekturFoto/gambarJPEG/PDF
9PetaFoto/gambar/programJPEG/PDF
10Seni batikFoto/gambarJPEG
11FotografiFoto/gambarJPEG
12SinematografiVideo/rekamanMPEG,AVI,FLV
13Terjemahan, tafsir, saduran, bunga rampai,  dan karya lain dari hasil pengalih wujudan.DokumenPDF
14Database

 

Meta data, kompilasi ciptaanSQL
15Rekaman suara dan/atau gambar atas suatu pertunjukanVideo/rekaman

 

MPEG,AVI,FLV/MP3
16Rekaman Suara atau rekaman bunyi yang dihasilkan oleh Produser rekamanVideo/rekaman

 

MPEG,AVI,FLV/MP3
17Karya Siaran yang dihasilkan oleh Lembaga PenyiaranVideo/rekaman

 

MPEG,AVI,FLV/MP3

Anda dapat mengisi formulir pendaftaran hak cipta online untuk memudahkan anda melindungi hak kekayaan intelektual anda dan akan kami bantu proses pendaftarannya di Ditjen HKI.

Untuk free consultation terkait hak cipta, jangan sungkan menghubungi konsultan hki kami di HP/WA (fast response) 087877539733 atau email di deddy@afjlawyers.com dan deddy@optimasihki.id

 

Tinggalkan komentar

Your email address will not be published. Required fields are marked *